Sumber Air Taman Nasional Gunung Gede Pangrango Terancam Kritis

Posted

Sumber air yang berasal dari kawasan Taman Nasional Gunung Gede Pangrango (TNGP) dipastikan akan terus menyusut. Hal tersebut akibat maraknya aktivitas perambahan hutan. “Jika kawasan ini terganggu, maka yang terkena dampaknya adalah masyarakat hilir,” ungkap Kepala Balai TNGP Herri Subagiadi, seusai mengikuti Forum Dialog Pengelola Cagar Biosfer bertema “Pelestarian Lingkungan Hidup dari Prospektif Agama dan Budaya”

Read More

Dignity From The Forest

Posted

“Mari bekerjasama dengan para pelaku illegal logging dengan melibatkan mereka menjadi pelaku pengelola hutan yang lestari yaitu dengan membentuk community logging” Koordinator Nasional Community logging (Comlog) Telapak Silverius oscar Unggul